Rabu, 17 November 2010

Martabak Mini


Martabak Mini....
Saya memakai metode yang sederhana..tanpa bumbu2 kari dan tanpa daging kambing.

Untuk bahan dasar kulit dapat dilihat dari posting saya terdahulu yaitu risoles-ragout




Bahan Isian :
  • 2-3 butir telur ayam
  • 4 siung bawang merah
  • 2 tangkai daun bawang
  • 100gr daging sapi giling/cacah




Cara membuat:
  1. Tumis bawang merah dg minyak goreng lalu masukkan daging sapi giling.
  2. Tambahkan telur ayam ke dalam wajan
  3. Setelah matang masukkan daun bawang
  4. Beri garam / penyedap secukupnya
Isikan ke dalam kulit martabak/resoles lalu goreng hingga kecoklatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...