Minggu, 24 Januari 2010

Kangkung ca cumi-cumi







Menu sederhana yang bisa disajikan untuk menu sehari-hari. Saya tidak menuliskan resepnya karena biasanya ibu2 sudah mengetahui cara memasaknya. Sehingga hanya saya tuliskan bahannya saja. Dan photo2nya. Tujuannya hanya untuk memberi ide variasi memasak saja.


Bahan:
  • 1 ikat kangkung (kangkong)

  • 2 ekor cumi2 potong2 berbentuk lingkaran/cincin (sotong- sliced in ring shape)

  • 4 buah cabe rawit (optional)-->green chili padi

  • 1 sdm jahe yg diiris halus spt korek api (ginger root thinly sliced)

  • 2 bh bawang putih iris halus (garlic thinly sliced)

  • 1 sdm saos tiram (bisa ditambah sesuai selera)-->vegetarian oyster sauce

  • minyak untuk menumis & apabila suka bisa ditambahkan minyak wijen sedikit saja (oil& sesame oil-optional)




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...